Jumat, 29 Juni 2012

Windows 8 Tweak – Membuat Sendiri Classic Start Menu Di Windows 8

Hallo, bertemu lagi dengan saya wakhidnusa dan masih seputar Microsoft Technology pastinya. Pada Artikel kali ini saya mencoba menampilkan lagi Classic Start Menu kedalam Desktop Windows Anda dengan cara yang mudah dan tidak memerlukan software tambahan. Seperti yang telah kita ketahui sebelumnya, bahwa Microsoft benar-benar akan menghapus Classic Start Menu yang biasa kita gunakan untuk mengakses menu pada windows versi sebelumnya dan tidak akan menampilkannya lagi pada versi windows terbaru termasuk Windows 8 ini karena telah tergantikan oleh Metro Style UI.

Selasa, 26 Juni 2012

Mengatasi OpenGL Error Di Windows 8

 

Apa sih OpenGL itu..??

OpenGL (Open Graphics Library) adalah spesifikasi standar yang mendefinisikan sebuah lintas-bahasa, lintas platform API untuk mengembangkan aplikasi yang menghasilkan grafis komputer 2D maupun3D. Aplikasi yang menggunakan OpenGL ini bisa dicontohkan adalah Games, Games menggunakan grafis 2D maupun 3D untuk mempercantik tampilannya sehingga orang akan tertarik untuk memainkannya.

Nge-BLOG Dengan Microsoft Word 2010

 

Beberapa waktu lalu saya sudah membuat artikel tentang Windows Live Writer yang membantu memudahkan Anda untuk membuat artikel pada Blog. Kali ini saya Akan menunjukan cara lain yang bisa memudahkan Anda untuk Blogging dengan memanfaatkan aplikasi yang pasti Anda miliki di Komputer / laptop Anda, yaitu Microsoft Word 2010. Keluarga Microsoft Office 2010 ini memang berbeda dengan versi-versi sebelumnya, karna Microsoft Office 2010 ini bisa terintegrasi dengan berbagai macam layanan online salah satunya adalah Blogs Portal seperti Blogger, Wordpress, sharepoint dan masih banyak lagi.

Minggu, 17 Juni 2012

Membuat Teks Berjalan Pada Project C-Sharp (C#)


Misi belajar C-Sharp (C#) masih saya lakukan, sudah beberapa tulisan saya buat mengenai C-Sharp (C#) di blog ini. Saya akan coba menulis terus apa yang telah saya pelajari karna selain sebagai catatan pribadi saya berharap orang lain juga bisa terbantu dengan apa yang saya tulis di blog ini. Pada kali ini saya akan membahas mengenai cara Membuat Teks Berjalan Pada Project C-Sharp (C#).

Mengenal Bahasa Pemograman C-Sharp (C#)

 

Bahasa pemograman Apa sih C-Sharp (C#) itu..??

C-Sharp (C#) merupakan sebuah bahasa pemograman yang berorientasi objeck (OOP) yang dikembangkan oleh Microsoft sebagai bagian dari inisiatif kerangka .NET Framework. Bahasa pemograman ini dibuat berbasiskan bahasa C++ yang telah dipengaruhi pleh aspek-aspek ataupun fitur bahasa yang terdapat pada bahasa-bahasa pemograman lainnya seperti Java, Delphi, Visual Basic, dan lain-lain dengan beberapa penyederhanaan.

Minggu, 10 Juni 2012

Belajar C-Sharp (C#) - Membuat Jam Digital

 

Pada tulisan kali ini akan dibahas bagaimana membuat sebuah jam digital dengan memanfaatkan jam local yang terdapat pada sistem komputer. Tujuan dari pembuatan aplikasi sederhana ini adalah untuk menunjukan kepada Anda bagaimana menampilkan jam dari local sistem kedalam form aplikasi C#. Untuk lebih jelasnya mari disimak langkah demi langkahnya.

Minggu, 03 Juni 2012

Installasi Dan Mengatasi Problem Installasi Windows Phone SDK 7.1 Di Windows 8

Sudah 2 hari ini saya setia menggunakan Windows 8 Release Preview dan Saya juga sudah membuat beberapa Revie mengenai Windows 8 Release Preview ini. Artikelnya bisa dibaca disini dan disini

Sebelumya Saya sangat enggan menggunakan WIndows 8 karen saya sedang belajar membuat aplikasi Windows Phone dan mendengan issue bahwa Windows Phone SDK 7.1 tidak bisa diinstal di Windows 8 ini. Tapi karena saya masih belajar, saya pustuskan untuk belajar juga mengatasi problematika yang ada dengan asumsi Saya gagal juga Saya tidak akan rugi.

Mengintip Windows 8 Release Preview Part 2 – Social Networking and Sharing

 

Jejaring sosial adalah kebutuhan di era sekarang ini. Hampir setiap manusia di dunia ini memiliki paling tidak 1 akun pada setiap layanan jejaring sosial, seperti Facebook, Twitter dan lain sebagainya. Kegunaanya pun bervariasi, dari mulai hanya sekedar iseng, hobby bahkan berbisnis pun memanfaatkan layanan jejaring sosial.

Sabtu, 02 Juni 2012

Cara Aktivasi Key Microsoft Dreamspark

 

Beberapa waktu lalu BSI Cikarang telah mendapatkan kesempatan untuk menikmati layanan Software Gratis dari Microsoft melalui program Micrososft Dreamspark. Artikelnya bisa di baca disini.

Nah, bagi teman-teman yang masih binggung bagaimana cara melakukan aktivasi dan masih kesulitan mendownload software yang disediakan disana. Saya akan coba menjelaskannya melalui tulisan ini.

Mengintip Windows 8 Release Preview Part 1–Metro Style UI

Awal bulan Juni ini merupakan sebuah awal yang cerah untuk tahun ini, mengapa demikian..??
Jawabannya adalah karena pada tanggal 1 JUNI 2012 lalu Windows 8 Release preview sudah dipublikasikan oleh pihak Microsoft. Buat teman-teman yang ingin mencoba Anda bisa mengunduhnya secara gratis pada link ini.